D4 Manajemen Pemasaran Internasional

Program Studi Manajemen Pemasaran Internasional di Politeknik Tempo Jakarta akan fokus pada area pendidikan marketing yang terkait dengan ekosistem digital dan komunikasi (Corporate Communication, Public Relations, Advertising, dan Branding), serta akan dikuatkan dengan mata kuliah Hukum Bisnis Internasional dan International Business Context, yaitu pembelajaran tentang Local Culture di banyak negara.
Pendek kata, Politeknik Tempo Jakarta ingin melahirkan tenaga marketing yang memiliki pengetahuan, pemahaman, dan keterampilan prima di dunia digital, dan sekaligus juga mereka yang mempunyai pengetahuan dan pemahaman yang mumpuni dalam praktik bisnis di negara lain. |
|
Visi | Menjadi Program Studi pilihan dibidang Ilmu Manajemen Pemasaran yang menghasilkan lulusan yang berkualitas Unggul, berkarakter baik serta berorientasi pada inovasi dan kewirausahaan serta mampu menghadapi perubahan baik secara nasional maupun internasional. |
Misi |
|
Alamat Website | https://politekniktempo.ac.id/front/page/17/Manajemen-Pemasaran-Internasional |